Menjelajahi Keindahan Pulau Dewata dengan Luminor Hotel Legian Seminyak

Pulau Dewata Bali tak henti-hentinya memikat hati para wisatawan mancanegara. Keindahan alam dan budayanya yang unik menjadi daya tarik utama bagi para pelancong untuk menghabiskan waktu berlibur.Pada tahun 2024, Bali menargetkan kunjungan 7 juta wisatawan mancanegara, dan untuk mengakomodasi lonjakan ini, Waringin Hospitality Hotel Group (WHHG) menghadirkan Luminor Hotel Legian Seminyak. Baca juga: Luminor Hotel … Continue reading Menjelajahi Keindahan Pulau Dewata dengan Luminor Hotel Legian Seminyak