The Rolling Stones & Sex Pistols Hadir di Indonesia Lewat Merchandise Resmi, Kolaborasi Keren dari Matahari, Universal Music Indonesia, dan Bravado!

Halo Urbie’s!Ada kabar super seru buat kamu para pecinta musik dan fashion! Dua ikon musik legendaris dunia, The Rolling Stones dan Sex Pistols, akhirnya hadir di Indonesia—bukan dalam bentuk konser, tapi lewat merchandise resmi yang bisa kamu koleksi dan kenakan setiap hari. Kolaborasi ini datang dari tiga nama besar: Matahari, Universal Music Indonesia, dan Bravado, … Continue reading The Rolling Stones & Sex Pistols Hadir di Indonesia Lewat Merchandise Resmi, Kolaborasi Keren dari Matahari, Universal Music Indonesia, dan Bravado!