Visesa Ubud Resort Raih Indonesia Leading Sustainable Resort di ITTA 2025, Tegaskan Komitmen Pariwisata Berkelanjutan

Hi Urbie’s, kabar membanggakan datang dari jantung Pulau Dewata. Visesa Ubud Resort kembali menorehkan prestasi di industri pariwisata nasional dengan meraih penghargaan Indonesia Leading Sustainable Resort dalam ajang Indonesia Travel & Tourism Awards (ITTA) 2025 ke-16. Penghargaan prestisius ini diumumkan dalam seremoni resmi yang digelar di Jakarta pada 16 Desember 2025 dan menjadi bukti nyata … Continue reading Visesa Ubud Resort Raih Indonesia Leading Sustainable Resort di ITTA 2025, Tegaskan Komitmen Pariwisata Berkelanjutan